Strata 1 (S1)

SEJARAH SINGKAT

Pada Tahun 2006 Direktur Jenderal Bimbingan Masyaarakat Katolik Departemen Agama Republik Indonesia Ijin Opererasional Nomor: DJ.IV/HK/00.5/99/2006 tantang Pemberian Ijin Operasional Sekolah Tinggi Pastoral Santo Agustinus (STP St. Agustinus) Keuskupan Agung Pontianak Provinsi Kalimantan Barat. Pada saat itu hanya ada satu program studi yaitu program studi Pastoral dan Keteketik, yang merupakan cikal bakal dari program studi Pendidikan dan Pengajaran Agama Katolik.

Seiring berjalannya waktu pada Tahun  2016 dikeluarkanlah Peraturan Menteri Agama Nomor 33 Tahun 2016 tentang Gelar Akademik Perguruan Tinggi. Beradasarkan peraturan ini maka Nama Program Studi pun ikut diubah menjadi program studi Pendidikan dan Pengajaran Agama Katolik dari sebelumnya yaitu program studi Pastoral dan Kateketik.

Pada Tahun 2017 terjadi peralihan status dari swasta ke negeri ketika itu Sekolah Tinggi Pastoral Santo Agustinus diubah menjadi Sekolah Tinggi Agama Katolik Negeri Pontianak. Ditandai dengan dikeluarkanlah Peraturan Menteri Agama Nomor 3 Tahun 2017 tentang Pendirian Sekolah Tinggi Agama Katolik Negeri Pontianak. Secara nama program studi ini tidak disebutkan dalam Peraturan Menteri Agama. Hal ini disebabkan karena hanya ada satu program studi sarjana di perguruan tinggi tersebut.

Perubahan pada nama program studi terjadi lagi pada Tahun 2021 ditantai dengan dikeluarkannya Keputusan Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Katolik Kementerian Agama Republik Indonesia Nomor 634 Tahun 2021 tentang Perubahan Nama Program Studi dan Gelar Akademik pada Perguruan Tinggi Keagamaan Katolik.

Bersama ini juga akan kami lampirkan:

  1.    Pemberian Ijin Operasional Sekolah Tinggi Pastoral Santo Agustinus (STP St.    Agustinus) Keuskupan Agung Pontianak Provinsi Kalimantan Barat;
  2. Peraturan Menteri Agama Nomor 33 Tahun 2016 tentang Gelar Akademik  Perguruan Tinggi;
  3. Peraturan Menteri Agama Nomor 3 Tahun 2017 tentang Pendirian Sekolah Tinggi Agama Katolik Negeri Pontianak;
  4. Keputusan Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Katolik Kementerian  Agama Republik Indonesia Nomor 634 Tahun 2021 tentang Perubahan Nama  Program Studi dan Gelar Akademik pada Perguruan Tinggi Keagamaan Katolik.

NILAI-NILAI DASAR

Dalam melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Sekolah Tinggi Agama Katolik mengedepankan nilai-nilai Pancasila, nilai-nilai keilmuan, nilai-nilai iman dan moral Katolik serta nilai-nilai kesatuan dalam keberagaman.

  1. Nilai-nilai Pancasila meliputi ke-Tuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan dan keadilan,
  2. Nilai-nilai keilmuan meliputi objektivitas ilmu, kejujuran, kebebasan akademik dan mimbar akademik dan penghargaan atas prestasi akademik,
  3. Nilai-nilai iman dan moral Katolik meliputi ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, kesetiaan dan ketundukan kepada ajaran iman dan moral seturut Magisterium Gereja Katolik,
  4. Nilai-nilai kesatuan dalam keberagaman meliputi toleransi, hak asasi manusia, pluralitas, kekeluargaan dan kebangsaan.

VISI

Mengembangkan Pendidikan Keagamaan Katolik berbasis Pastoral dan Kateketis yang berlandaskan pada Teologi Katolik.

MISI

  1. Melaksanakan dan mengembangkan pendidikan keagamaan Katolik yang otentik dan kontekstual yang mengarah pada keutamaan batin dan sikap kritis.
  2. Melaksanakan penelitian untuk pengembangan karya Pendidikan Keagamaan Katolik yang mendukung perutusan Gereja.
  3. Melaksanakan pengabdian masyarakat dengan semangat cinta kasih,pelayanan dan keberpihakan pada kaum marjinal.
  4. Melaksanakan pembinaan civitas akademika yang berwawasan kebangsaan dan multikultural.

TUJUAN

  1. Menghasilkan Pendidik Keagamaan Katolik yang profesional, mandiri, tangguh, adaptif dan menghargai keberagaman.
  2. Menghasilkan wirausahawan katolik yang mampu membangun usaha secara mandiri dan berkolaborasi dengan dunia usaha lain.

UNSUR PIMPINAN

Ketua                              : Dr. Sunarso, S.T., M.Eng.

Wakil Ketua I                  : Dr. F. Sutami, S.S., M.M.Pd.

Wakil Ketua II                 : Martinus, S. Ag., M. Si

Wakil Ketua III                : Lukas Ahen, S.Ag., M.M.Pd.

PENYELENGGARA JURUSAN

Ketua Jurusan       : Plt. Martinus, S. Ag., M. Si

Kaprodi                 : Arius Arifman Halawa, M.Hum

Sekretaris prodi    : Adi Ria Singir Meliyanto, M.Th.

 

DISTRIBUSI MATA KULIAH

SEMESTER 1

NO KODE  MK MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1102 Bahasa Inggris 2 KN
2. PKK 1104 Pancasila 2 KN
3. PKK 1202 Budaya Daerah 2 KI
4. PKK 1203 Dasar – Dasar Kependidikan 2 KN
5. PKK 1204 Didaktik Metodik 2 KN
6. PKK 1208 Pengantar Filsafat 2 KI
7. PKK 1209 Pengantar Pastoral 2 KI
8. PKK 1210 Pengantar Teologi 2 KN
9. PKK 1211 Pengantar KSPL 2 KI
10. PKK 1212 Pengantar Liturgi 2 KI
11. PKK 1219 Pengantar Kateketik 2 KI
12. PKK 1502 Musik Liturgi 1 2 KI
 Jumlah 24  SKS

SEMESTER 2

NO KODE  MK MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1101 Bahasa Indonesia 2 KN
2. PKK 1103 Spiritualitas Katekis 3 KN
3. PKK 1205 Kataketik Umum 3 KI
4. PKK 1206 Pengantar Psikologi 2 KN
5. PKK 1213 Pengantar KSPB 2 KN
6. PKK 1214 Logika 2 KN
7. PKK 1216 Teologi Trinitas 2 KN
8. PKK 1301 Didaktik Metodik PAK 2 KN
9. PKK 1306 Katekese Anak/Minggu Gembira 2 KI
10. PKK 1509 Pendidikan Kewirausahaan 1 2 KI
11. PKK 1512 Pendidikan CU 2 KI
Jumlah 24 SKS

SEMESTER 3

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1105 Pendidikan Kewarganegaraan 2 KN
2. PKK 1201 Antropologi Kristiani 2 KN
3. PKK 1207 Pengantar Moral 2 KN
4. PKK 1302 Katekese Umat 1 2 KN
5. PKK 1304 Katekese Pendidikan Dasar 2 KI
6. PKK 1310 Katekese Paroki 2 KN
7. PKK 1317 Pastoral Sekolah 2 KN
8. PKK 1318 Pastoral Umat 2 KN
9. PKK 1408 Pentateukh 2 KN
10. PKK 1504 Psikologi Perkembangan 2 KI
11. PKK 1510 Pendidikan Kewirausahaan 2 2 KI
Jumlah 22  SKS

SEMESTER 4

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1303 Katekese Umat 2 2 KN
2. PKK 1305 Katekese Pendidikan Menengah 2 KI
3. PKK 1307 Katekese Remaja 2 KN
4. PKK 1313 Praktik Mengajar 1 2 KI
5. PKK 1320 Pastoral Konseling 2 KI
6. PKK 1403 Injil Sinoptik 3 KN
7. PKK 1407 Liturgi Ekaristi 2 KN
8. PKK 1409 Sejarah Gereja 1 1 KI
9. PKK 1413 Teologi Paulus 2 KI
10. PKK 1503 Musik Liturgi 2 2 KN
11 PKK 1507 Homiletika 2 KI
12 PKK 1511 Pengantar Statistik 2 KN
Jumlah 24 SKS

SEMESTER 5

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1314 Praktik Mengajar 2 2 KN
2. PKK 1319 Katekese Audio Visual 2 KI
3. PKK 1322 Kepemimpinan Kristiani 2 KI
4. PKK 1401 Eklesiologi 2 KN
5. PKK 1404 Kristologi 3 KI
6. PKK 1406 Kitab Mazmur 2 KI
7. PKK 1410 Sejarah Gereja 2 2 KI
8. PKK 1411 Sakramentologi 2 KI
9. PKK 1414 Injil Yohanes 2 KI
10. PKK 1501 Ajaran Sosial Gereja 2 KN
11. PKK 1505 Sosiologi 1 2 KN
Jumlah 23 SKS

SEMESTER 6

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1215 Metodologi Penelitian 3 KI
2. PKK 1309 Komunitas Basis Gerejani 2 KN
3. PKK 1311 Praktik Katekese Umat 1 2 KN
4. PKK 1315 Praktik Mengajar 3 2 KN
5. PKK 1321 Evangelisasi 2 KI
6. PKK 1402 Hukum Gereja : Perkawinan 2 KN
7. PKK 1405 Kitab Kenabian 2 KI
8. PKK 1412 Seksualitas Dan Perkawinan 2 KI
9. PKK 1415 Moral Dekalog 2 KN
10. PKK 1506 Sosiologi 2 2 KI
11. PKK 1508 Pendidikan Multikultur 2 KN
Jumlah 23 SKS

SEMESTER 7

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1217 Seminar Rencana Penelitian 2 KI
2. PKK 1308 Karya Bhakti Natal 3 KI
3. PKK 1312 Praktik Katekese Umat 2 2 KI
4. PKK 1316 Praktik Mengajar 4 2 KI
Jumlah 9  SKS

SEMESTER 8

NO KODE MATA KULIAH SKS KET
(1) (2) (3) (4) (5)
1. PKK 1218 Skripsi 6 KI
Jumlah 6 SKS

REKAPITULASI

NO SEMESTER SKS
(1) (2) (3)
1. Semester 1 24
2. Semester 2 24
3. Semester 3 22
4. Semester 4 24
5. Semester 5 23
6. Semester 6 23
7. Semester 7 9
8. Semester 8 6
Jumlah 155

Catatan:

Beban Studi Maksimal 24 SKS

SISTEM KULIAH

      1. Sistem SKS

  1. Sistem yang digunakan adalah Sistem Kredit Semester (SKS), dimana 1 sks setara dengan 1 kali tatap muka selama 50 menit ditambah dengan 60 menit tugas terstruktur dan 60 menit tugas mandiri.
  2. Mahasiswa STAKat Negeri Pontianak wajib menyelesaikan Kuliah selambat-lambatnya selama 14 semester.

       2. Sistem Penilaian

            Nilai akan diperoleh dari unsur berikut  :

  1. 10 % Aktivitas
  2. 20 % Tugas terstruktur
  3. 30 % UTS
  4. 40 % UAS

Mahasiswa boleh mengikuti ujian akhir semester (UAS) apabila kehadiran mencapai 75 persen.

        3. Standar Penilaian

Dalam menentukan keberhasilan studi mahasiswa ditetapkan nilai bobot dan nilai huruf sebagai berikut:

NILAI ANGKA NILAI HURUF NILAI INDEKS KETERANGAN
0 ≤ X < 45 E 0 Gagal
45 ≤ X < 55 D 1 Kurang
55 ≤ X < 59 C 2 Cukup
59 ≤ X < 63 C + 2.3
63 ≤ X < 67 B – 2.7 Baik
67 ≤ X < 71 B 3
71 ≤ X < 75 B + 3.3
75 ≤ X < 80 A – 3.7 Sangat Baik
80 ≤ X A 4

DOSEN TETAP PRODI:

  1. Amadi, S.Ag.,M.Th.
  2. Apri Kurniawan, M.Pd.
  3. Arius Arifman Halawa, M.Hum.
  4. Carolina Lala, S.E.,M.M.
  5. Cenderato, M.Pd.
  6. Thomas Kuslin, M.Pd.
  7. Exnasia Retno Palupi Handayani, M.Pd.
  8. Felisitas Yuswanto, S.S.,M.Hum.
  9. Florentina, S.Ag.,M.Th.
  10. Florentina Dwi Astuti, M.Pd.
  11. Gustaf Hariyanto, S.T.,S.S.,M.Si.
  12. Herkulanus Pongkot, M.Hum.
  13. Hugo Theo Kurniason, M.Pd.
  14. Angga Satya Bhakti,M.Hum.
  15. Laurentius Prasetyo, CDD.
  16. Yusi Kurniati, M.Pd.
  17. Lukas Ahen, S.Ag.,M.M.Pd.
  18. Martinus, S.Ag.,M.Si.
  19. Magdalena, S.Sos.,M.M.
  20. Metoddyus Tri Brata Role, S.Fil.,M.Pd.
  21. Mikael Dou Lodo, Lic.Th.
  22. Mukarramah, M.Pd.
  23. Ona Satri Lumban Tobing, M.Th.
  24. Oktavianey G. P. H. Meman, M.Th.
  25. Rezkie Zulkarnain, M.Pd.
  26. Serapina,M.Pd.
  27. Subandri Simbolon, M.A.
  28. Suko, S.S.,M.Pd.
  29. Tetty Novitasari Simbolon, M.A. TESOL
  30. Theresia Yovita Cendana Sari, M.Th.
  31. Varetha Lisarani, M.Pd.
  32. Yusmanto, S.Ag.,M.Th.
  33. Hemma Gregorius Tinenti,S.Ag., M.Th.
  34. Yohanes Chandra Kurnia Saputra, M.Ag.
  35. Jimiana Bunga, M.Pd.
  36. Adi Ria Singir Meliyanto, M.Th.